Ekonomi dan Bisnis

Kepala BPOM Manado Tegaskan, Komitmen Tingkatkan Pelayanan Publik dan Wujudkan Zona Integritas

Manado, BAROMETERSULUT.com- Balai Besar Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) Manado mengakui adanya peran positif dan strategis dari mitra media dalam mendukung upaya edukasi dan pengawasan. Hal ini diungkapkan oleh kepala BPOM Manado Dra Hariani Apt dalam sambutannya pada kegiatan Gathering Insan Media bersama Balai POM Manado, Jumat (5/5) Diketahui, Kegiatan ini mengusung tema ” Semangat Harmonisasi Sinergitas Pengawasan Obat dan …

Read More »

Bupati Minut Joune Ganda Sidak Gudang Bulog di Bitung, Pastikan Stok Beras Bagi KPM 

Minut, BAROMETERSULUT.com– Bupati Joune J.E. Ganda sidak gudang Badan Urusan Logistik (Bulog) di Kelurahan Paceda, Kecamatan Bitung Tengah, Kota Bitung, Kamis (13/04/2023). ” Peninjauan langsung dalam rangka memastikan ketersediaan stok beras, kualitas beras hingga serta memastikan kesiapan distribusi yang akan disalurkan bagi Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Kabupaten Minahasa Utara.” ujar Bupati Joune Ganda kepada awak media, Kamis(13/4). Dia menuturkan, …

Read More »

Besok, DPD PAPRI Sulut Gelar Konser “Musik Indonesia Keren”, Bupati Joune Ganda : Multiplier Effectnya Bakal Dorong Promosi DPSP Likupang

Minut, BAROMETERSULUT.com– Pemerintah Kabupaten Minahasa Utara (Minut) terus berkreasi dan berinovasi dalam mendorong eksistensi dari Destinasi Pariwisata Super Prioritas (DPSP) Likupang. ” DPSP Likupang merupakan salah satu program dan atensi prioritas kami bagi jajaran Pemkab Minut” ujar Bupati Minut Joune Ganda kepada awak media, Senin(10/4). Dikatakannya, selain lewat kebijakan birokrasi dan pemerintahan mulai dari Pemkab Minut, Pemprov Sulut dan pusat, …

Read More »

Bupati Minut Siap Support MoU Pemprov Sulut- PT Taspen- Bank SulutGo, Program Pengadaan Perumahan Ekomomis Bagi ASN

Minut,BAROMETERSULUT.com- Bupati Kabupaten Minahasa Utara (Minut) Joune Ganda turut menghadiri penandatangan Memory of Understanding (MoU) antara Gubernur Provinsi Sulut Olly Dondokambey SE, PT Taspen dan PT Bank Sulut Gorontalo, Selasa (4/4) di Jakarta. Diketahui, penandatanganan MoU penyediaan hunian bagi ASN ini dilakukan langsung oleh Gubernur Olly Dondokambey, Direktur Utama PT Taspen A.N.S. Kosasih dan Dirut Bank SulutGo Revino Pepah. Adapun …

Read More »

Jelang Lebaran 2023, BI Sulut Siapkan 3 Triliun, Ini Lokasi dan Opsi Penukaran Uang

Manado, BAROMETERSULUT.com- Dalam rangka memenuhi memenuhi kebutuhan saat Ramadhan dan Idul Fitri 1444 Hijiriah tahun 2023, Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Sulawesi Utara (Sulut) menyiapkan uang kartal sebanyak Rp3 triliun. Diketahui, Penyediaan layanan penukaran uang kartal tersebut, BI bekerja sama dengan perbankan mulai tanggal 27 Maret hingga 20 April 2023. Uang kartal yang disiapkan sebesar Rp3 triliun disiapkan terjadi kenaikan …

Read More »

Wawali Richard Sualang Hadiri Diskusi PTRI di Jenewa Swiss, Sharing Bersama 30 Dubes Negara Non Blok

Manado,BAROMETERSULUT.com- Wakil Wali Kota Manado dr.Richard Sualang menjadi delegasi Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (APEKSI) dari pemerintah kota Manado. “Saya hadir mengikuti diskusi bersama dengan Perutusan Tetap Republik Indonesia (PTRI) di Kota Jenewa (Swiss), bersama Deputy I Permanen Representative/Ambassador, yang membahas peningkatan kerjasama guna pengembangan pembangunan dan promosi kota-kota di Indonesia,” tutur Sualang. Kegiatan ini juga dalam rangka program perlindungan …

Read More »

Jelang Idul Fitri 1444 Hijriah, Bupati Joune Ganda  Instruksikan  Antisipasi Stabilitas Harga Bahan Pokok 

Minut,BAROMETERSULUT.com-  Bupati Minahasa Utara Joune J.E. Ganda, S.E., MAP., M.M., M.Si., mengikuti Rapat Koordinasi bersama Mendagri Jenderal Polisi Prof. Drs. H. Muhammad Tito Karnavian, M.A., Ph.D., secara virtual, Senin (27/3/2023). Dalam kesempatan itu Bupati didampingi Sekretaris Daerah Ir. Novly G. Wowiling, M.Si dan bersama Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) Kabupaten Minut. Diketakui, Rakor dipimpin oleh Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian, …

Read More »

Soal Wacana Pemungutan Biaya Penyeberangan, Ini Sikap Tegas Manajemen KM Barcelona V A

Manado,BAROMETERSULUT.com– Manajemen PT Surya Pasific Indonesia (SPI) pemilik KM Barcelona VA menegaskan hingga saat ini pihaknya belum memutuskan untuk memungut uang Rp 20 ribu untuk biaya penyeberangan Lirung-Melonguane- Beo dan sebaliknya. “Sampai saat ini kami tidak melakukan atau memungut biaya penyeberangan yang di maksud”ujar Owner KM Barcelona V A Ko Shin kepada Barometersulut.com, Sabtu(25/3). Menurut Ko Shin dalam operasiol sampe …

Read More »

Soal Impor Pakaian Bekas, Kapolri: Jika Ada Penyelundupan Tindak Tegas 

Jakarta, BAROMETERSULUT.com- Presiden Indonesia Joko Widodo (Jokowi) geram dengan maraknya impor pakaian bekas atau Thrifting. Menurutnya, hal tersebut mengganggu industri tekstil dalam negeri. Presiden Jokowi pun telah menginstruksikan jajarannya yang terkait untuk mengusut serta mencari akar permasalahan dari maraknya impor pakaian bekas yang masuk ke Indonesia. Menanggapi hal tersebut, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menegaskan bahwa telah menginstruksikan kepada seluruh …

Read More »

Pemkab Minut Gelontorkan Miliaran Rupiah, Jadikan 12500 Pekerja Rentan Sebagai Peserta BPJS Ketenagakerjaan

Minut, BAROMETERSULUT.com– Pemerintah Kabupaten Minahasa Utara (Minut) di bawah Bupati Minut Joune Ganda S.E., MAP.,M.M.,M.Si terus mewujudkan kepedulian dan dukungan dalam bidang ketenagakerjaan. Terbaru, Bupati Minahasa Utara Joune Ganda, melalui Asisten Pemerintahan dan Kesra Umbase Mayuntu, membuka kegiatan Sosialisasi Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenaga Kerjaan kepada seluruh Camat, Lurah dan Kepala Desa se-Kabupaten Minahasa Utara, Kamis(16/3) di Auditorium kantor …

Read More »

Jumlah Penumpang Turun Drastis,KM Barcelona- KM Gregorius Sepakat Rute “Satu Hari Satu Kapal”

Talaud, BAROMETERSULUT.com– Dampak Inflasi ekonomi nampaknya mulai dirasakan hampir disejumlah daerah di Indonesia tak terkecuali di Provinsi Sulawesi Utara lebih khususnya lagi di Kabupaten Talaud, dimana dampak ini berimbas juga pada sektor moda angkutan transportasi laut yang melayani rute Manado – Talaud begitu juga sebaliknya. Guna mengatasi hal itu, dua perusahaan kapal yang melayani masyarakat yang ada di tanah porodisa …

Read More »

Dorong Cakupan JKN Capai 99,11%, Bupati Minut Joune Ganda Terima UHC Award 2023

Jakarta, BAROMETERSULUT.com– Pemerintah Kabupaten Minahasa Utara dibawah kepemimpinan Bupati S.E., MAP.,M.M.,M.Si, dan Wakil Bupati Kevin William Lotulung, SH.MH (JG-KWL) pada Selasa (14/03/23), kembali menorehkan prestasi dengan menerima Penghargaan Universal health Coverage (UHC) Award tahun 2023. Bupati Minahasa Utara Joune J.E. Ganda, S.E., MAP.,M.M.,M.Si, menerima penghargaan UHC award 2023, yang dihadiri Wakil Presiden Republik Indonesia Prof. Dr. (H.C.) K.H. Ma’ruf Amin, …

Read More »

Sampaikan Laporan LKPD Unaudited kota Manado 2022, Wali Kota Andrei Angouw Optimis Raih WTP BPK

Manado,BAROMETERSULUT.com- Wali Kota Manado Andrei Angouw menghadiri kegiatan penyampaian Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Unaudited Kota Manado Tahun Anggaran 2022, di Kantor Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Sulawesi Utara Manado. Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan Ketentuan Pasal 56 Ayat (3) Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara, serta memperhatikan Surat Wali Kota Manado Nomor 900/B.02.04/BKAD/289/2023 perihal Penyampaian Laporan Keuangan …

Read More »

Sekda Minut Serahkan LKPD Anaudited TA 2022, Bupati Joune Ganda Optimis Pertahankan Opini WTP

Minut, BAROMETERSULUT.com- Sekretaris Daerah (Sekda) Minahasa Utara (Minut) Ir. Novly Wowiling, M.Si mewakili Bupati Joune Ganda dan Wakil Bupati Kevin Lotulung, menyerahkan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Anaudited Tahun Anggaran 2022 Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Minut, Kamis (9/3/2023), bertempat di Kantor BPK RI Perwakilan Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), Kota Manado. Sekda Minut Novly Wowiling mengatakan bahwa pengelolaan keuangan tahun anggaran 2022 …

Read More »

Hadiri Kegiatan HLM-TPID dan TPD Tahun 2023,  Ini Penegasan Wali Kota Manado

Manado,BAROMETERSULUT.com– Wali Kota Manado Andrei Angouw menghadiri kegiatan High Level Meeting (HLM) TPID dan TP2DD Kota Manado Tahun 2023, Rabu(7/3) di gedung serbaguna kantor Wali kota Manado. Setelah acara pembukaan, Wali Kota Manado langsung memberikan dengan menyampaikan pentingnya peran Pemerintah dalam menjaga kestabilan harga di daerah. Wali Kota Andrei Angouw menegaskan Kestabilan ini harga ini menjadi tugas kita bersama terutama …

Read More »

Bank SulutGo Terima Penghargaan Paritrana Award Untuk Badan Usaha Skala Besar

Manado,BAROMETERSULUT.com– Direktur Utama Bank SulutGo (BSG) Revino Pepah, Selasa (7/3) menerima kunjungan dari Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Tenaga Kerja Cabang Manado yang sekaligus menyerahkan penghargaan Paritrana Award untuk Badan Usaha Skala Besar. Diketahui, Penghargaan ini merupakan apresiasi pemerintah kepada badan usaha atas dukungan terhadap implementasi perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan. Pada kesempatan ini hadir dari BPJS Tenaga Kerja adalah Sunardy …

Read More »

Gubernur Olly Dondokambey Teken MoM Bersama IDEA Consultan Inc, Wujudkan Sulut Jadi Pintu Gerbang Asia Pasific

Tokyo,BAROMETERSULUT.com- Gubernur Sulut Olly Dondokambey, SE bergerak cepat mengambil peluang dan kesempatan untuk mewujudkan Sulawesi Utara sebagai pintu gerbang Indonesia di Kawasan Asia Pacific. Salah satunya adalah melalui peningkatan kerjasama dengan IDEA consultans Inc, Jepang. Dikatakan Gubernur Olly, kerja sama dengan IDEA Consultans Inc merupakan tindak lanjut dari kerja sama yang telah digagas beberapa tahun sebelumnya, yang mencakup reformasi birokrasi …

Read More »

Bupati Minut Joune Ganda Siap “Jual” kemolekan DPSP Likupang di Negeri Sakura

Manado,BAROMETERSULUT.com- Bupati Kabupaten Minahasa Utara Joune Ganda SE MAP MM MSi,turut serta Gubernur Sulut Olly Dondokambey dalam penerbangan perdana ke Tokyo (Narita) Jepang, Kamis(2/3) sekitar pukul 02.00 dinihari. “Ini kesempatan emas bagi upaya pengembangan DPSP Likupang” ujar Bupati Joune Ganda kepada Barometersulut.com. Menurut Bupati Joune Ganda, dengan terbukannya penerbangan langsung dari Manado-Narita Pp ini, maka hal ini bakal menguntungkan kedua …

Read More »

Wali Kota Andrei Anggouw Dampingi Gubernur Olly Dondokambey Promosikan Pariwisata Ke Tokyo

Manado,BAROMETERSULUT.com-Pemerintah kota Manado sebagai pintu masuk ke wilayah Sulut mendukung sepenuhnya upaya Gubernur Sulut Olly Dondokambey dalam membangkitkan kembali sektor Pariwisata pasca Pandemi Covid- 19. Inaugural flight atau penerbangan perdana maskapai Garuda Indonesia dari Kota Manado, Sulawesi Utara (Sulut) menuju Tokyo (Narita) Jepang resmi dibuka oleh Gubernur Olly Dondokambey, Kamis (2/3/2023) sekitar pukul 02.00 Wita dini hari tadi Wali Kota …

Read More »

Bapenda Kota Manado Dengan Kajari Manado Teken MoU, Dorong Capaian PAD dan Tekan Pungli

Manado,BAROMETERSULUT.com- Guna memaksimalkan sistim pengawasan,Pemerintah kota Manado melalui Badan Pendapatan Daerah(Bapenda) Kota Manado dengan dengan Kejaksaan Negeri Manado dibidang perdata dan tata usaha negara sepakat menjalin kerja sama, Rabu(1/3). Adapun kegiatan penandatangan Memory of Understanding (MoU) ini dilakukan sebagai salah satu upaya untuk meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) kota Manado khususnya pajak daerah dan retribusi daerah dan wujud menekan pelanggaran, …

Read More »

Ramalan Cuaca



Alamat Redaksi;
Jln Gandaria XI Nomor 29 Griya Paniki Indah, Mapanget Kota Manado-Sulut 
email: gerbangmediaindo@gmail.com