Minut, Barometersulut.com– Seluruh kader, baik kepala daerah, DPC, PAC, fraksi DPRD, badan dan sayap serta para bacaleg diinstruksikan untuk bersama menyambut kehadiran bakal Calon Presiden dari Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan, Ganjar Pranowo yang dipastikan akan berkunjung ke Sulawesi Utara, Kamis (18/05/23). Dari informasi yang berhasil dirangkum media ini, Ganjar akan mengunjungi sejumlah tempat di Sulut. Diantaranya Manado dan Tomohon. Gubernur …
Read More »Redaksi Barometer Sulut
KPU RI Uji Kelayakan,10 Calon Anggota KPU Sulut
Manado, Barometersulut.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Republik Indonesia (RI) Rabu, (17/5/2023) menggelar Uji kelayakan dan kepatuhan kepada 10 Calon Anggota Komisi Pemilihan Umum Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), Berikut nama-nama kesepuluh Calon anggota DPRD Provinsi Sulut; Awaludin Umbola, Iwan HP Manoppo, Kenly Meydy Poluan, Lanny Anggriany Ointu, Lord Arthur Malonda, Meidy Yafeth Tinangon, Salman Saelangi, Stenly Jerry Kowaas, Wahyudi Rauf, …
Read More »Timsel Calon Anggota Bawaslu Sulut Umumkan 26 Nama Lulus Administrasi
ManadoBAROMETERSULUTnews.com–Tim seleksi (Timsel) penambahan anggota Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) mengumumkan 26 peserta nama-nama hasil penelitian berkas administrasi calon anggota Bawaslu Sulut. Pengumuman yang diterima media yang ditandatangani Ketua Timsel Jhony Tarore dan Sekretaris Timsel Hamzah Latief itu menerangkan ke 26 nama-nama calon anggota Bawaslu Sulut tersebut selanjutnya akan mengikuti tes tertulis Senin 22 Mei 2022 …
Read More »Seleksi 40 Pemain, Asprov PSSI Sulut Siapkan Atlit PON 2023
Manado, Barometersulut.com-Sebanyak 40 pemain mengikuti seleksi tahap dua yang digelar Asosiasi Provinsi (Asprov) Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Sulawesi Utara (Sulut). Seleksi yang akan dilaksanakan di Kabupaten Minahasa Utara itu dimulai sejak tanggal 22 hingga 27 Mei 2023. Dari setiap Kabupaten/kota di wilayah Sulawesi Utara, diambil pemain kelahiran tahun 2003 sampai 2005. “Nantinya training center dilaksanakan tanggal 28 hingga …
Read More »Ketua ASPROV PSSI Sulut Joune Ganda: Terima Kasih Timnas Indonesia” Garuda Muda” Anda Membanggakan Indonesia!
Minut, Barometersulut.com-Akhirnya setelah melalui penantian yang panjang selama 32 tahun,Timnas Indonesia kali ini berhasil meraih medali emas usai memenangkan SEA Games, setelah meraih kemenangan atas Thailand U-22 Kepastian medali emas itu, diraih Tim Garuda yang dipimpin Indra Sjafri usai menang 5-2 kontra Thailand di final yang berlangsung di Olympic Stadium, Phnom Penh, Kamboja pada Selasa (16/5/2023) malam WIB. Hal ini …
Read More »Pererat tali Silahturahmi, Jajaran RSUP Kandou Gelar Halal Bihalal
Manado, Barometersulut.com- Halal Bihalal merupakan tradisi di Indonesia setiap tahun setelah perayaan Idul Fitri. Hal ini dikatakan Direktur SDM Pendidikan dan Umum, Dr. dr. Ivonne E Rotty, M.Kes, saat menggelar Halal Bihalal di Mesjid As-Syifa yang berlokasi RSUP Prof. Dr. RD Kandou Manado, Rabu (17/5/2023). “Makna dari Halal Bihalal sudah jelas dalam tema dari kegiatan ini, yakni Pererat Silahturahmi dan …
Read More »Dr Ivonne Ratu Terima Tim Direktorat Dityankes, Kunker di RSUP Kandou Manado
Manado, Barometersulut.com– Direktur SDM Pendidikan dan Umum RSUP Prof Dr R D Kandou Manado, Dr dr Ivonne E Rotty M Kes menyambut Tim Direktorat Pelayanan Kesehatan (Dityankes) Rujukan Kementerian Kesehatan yang melakukan Kunjungan Kerja Assesmen, monitoring, serta evaluasi pada Laboratorium, Unit Transfusi Darah, dan Kelas Rawat Inap Standar (KRIS) di RSUP Prof Dr R D Kandou Manado, di ruang webinar …
Read More »Sandiaga Uno Bakal Kenalkan Kemolekkan Likupang ke Coldplay, Joune Ganda Sampaikan Apresiasi
Jakarta, barometersulut.com-Kehadiran Coldplay menjadi batu loncatan baru bagi pariwisata Indonesia. Menparekraf Sandiaga Uno ingin kenalkan 5 destinasi super prioritas kepada band Coldplay. Konser Coldplay menarik banyak atensi, terutama di dunia pariwsiata. Menparekraf Sandiaga ingin memanfaatkan kehadiran Coldplay sebagai lahan promosi kepada dunia, terutama 5 destinasi super prioritas. Dikenal sebagai band yang sangat memperhatikan isu lingkungan. Bahkan kabarnya dulu Coldplay enggan …
Read More »Dianugerahi Harmony Award, Ketua FKUB Indonesia: Olly Dondokambey Gubernur Teladan Dalam Kerukunan
Manado, Barometersulut.com-Ketua Umum Asosiasi Forum Komunikasi Umat Beragama (FKUB) Indonesia, Ratu Ida Pangelingsir Agung Putra Sukahet, disela kegiatan Seminar Nasional bertajuk “Moderasi Agama Merah Putih” yang diikuti peserta FKUB Se-Indonesia, menyebut Gubernur Olly Dondokambey merupakan gubernur teladan dalam kerukunan, peduli dalam kerukunan, dan gubernur paling kreatif dalam kerukunan, serta dalam hal menjaga Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) tercinta, Selasa (16/5/2023). …
Read More »Dirut Bank SulutGo, Jadi Pembicara di Kegitan BPD-Human Capital Conference 2023
Manado, Barometersulut.com- Direktur Utama (Dirut) PT Bank Pembangunan Daerah Sulawesi Utara Gorontalo, Revino Pepah, menjadi pembicara dalam kegiatan BPD-Human Capital Conference 2023 di Maruska Nusa Dua Bali. Dari informasi yang berhasil dirangkum media ini, Dirut BSG Revino Pepah hadir Bersama pembicara lainnya yakni, Kepala Eksekutif Pengawas Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Dian A. Rae, Keynote Speech, Reynal Kasali, Mulyaman Hadad, Direktur …
Read More »Minimalisir Gangguan Navigasi Penerbangan, Balmon Manado Gelar Sosialisasi Tertib Frekuensi
Manado,BAROMETERSULUT.com– Balai Monitor Spektrum Radio (SFR) Kelas II Manado(Balmon) SFR) Kelas II Manado (Balmon Manado) Direktorat Jenderal Sumber Daya dan Perangkat Pos dan Informatika Kementerian Komunikasi dan Informatika, menggelar kegiatan sosialisasi “Peluang dan Tantangan di Era Tranformasi digital, Selasa(16/5) di Novotel Manado. Diketahui, dihadiri sekitar 60 pengguna spektrum frekuensi radio, meliputi unsur instansi pemerintah, badan hukum dan organisasi pengguna spektrum …
Read More »Kader Banteng Se-Sulut, Siap Sambut Kehadiran Ganjar Pranowo Konsolidasi Pemenangan
Manado, Barometersulut.com –Bakal Calon Presiden Partai Demokrasi Indonesia (PDI)Perjuangan, Ganjar Pranowo dipastikan akan berkunjung ke Sulawesi Utara, Kamis (18/05/23). Seluruh kader, baik kepala daerah, DPC, PAC, fraksi DPRD, badan dan sayap serta para bacaleg diinstruksikan untuk bersama menyambut kehadiran Ganjar. Dari informasi yang berhasil dirangkum media ini, Ganjar akan mengunjungi sejumlah tempat di Sulut. Diantaranya Manado dan Tomohon. Gubernur Jawa …
Read More »Didaulat Komisi Informasi Pusat, Mahfud MD Cs Duta Keterbukaan Informasi
Jakarta, Barometersulut.com– Empat duta keterbukaan informasi, Komisi Informasi (KI) Pusat menunjuk masing-masing Menkopolhukam Mahfud MD, pakar komunikasi politik Effendy Gozali, tokoh pers Wina Armada Sukardi, serta aktifis pemilu dan demokrasi Indonesia, Titi Anggraini. Kegiatan tersebut, bakal digelar secara resmi Rabu 17 Mei bertepatan dengan momen peringatan Hari Keterbukaan Informasi, di Kabupaten Kampar, Riau. Menurut komisioner Komisi Informasi Pusat Bidang Penyelesaian …
Read More »Tahun Pertama Tamuntuan Bawa Sangihe Riah WTP
Tahuna, BAROMETERSULUT.com–Satu lagi prestasi diukir Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kepulauan Sangihe, yaitu dengan meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) RI Perwakilan Sulawesi Utara, atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun Anggaran 2022, Senin (15/5) di Manado. Opini WTP ini merupakan yang ke sembilan kalinya, setelah sebelumnya depalan kali berturut-turut diraih oleh Kabupaten Sangihe. …
Read More »PT PLN Persero Buka 32 Loker, Ayo Cek Daftar Posisinya
Jakarta, Barometersulut.com- PT PLN (Persero) membuka sejumlah lowongan kerja bagi putra-putri terbaik bangsa yang ingin bergabung bersama perseroan dalam menerangi nusantara. Ini merupakan bagian dari Program Rekrutmen Bersama BUMN 2023 yang dihelat Kementerian BUMN. “Kami membuka kesempatan bagi putra-putri terbaik bangsa Indonesia, para lulusan diploma dan sarjana untuk bergabung bersama PLN dalam menyediakan akses listrik yang andal dan merata bagi …
Read More »Pro Player dan Atlet eSport PUBGM Asal Manado, Sabet 2 Medali di SEA Games Kamboja 2023
Jakarta, Barometersulut – Alan Reynold Kumaseh yang juga dikena BTR Satar meraih 2 medali pada ajang pesta olahraga terbesar se-Asia Tenggara yaitu SEA Games Kamboja 2023. Atlet eSport asal Sulawesi Utara ini, meraih medali emas PUBGM Squad bersama Tim Indonesia 2 dan meraih medali perak di nomor PUBGM Solo. BTR Satar berhasil mempertahankan medali perak di ajang SEA Games 2023 dari …
Read More »Hasil Survei Charta Politika, Ganjar Pranowo Tempati Posisi Teratas
Jakarta, Barometersulut.com- Berdasarkan hasil Survei yang dilakukan Charta Politika, menempatkan Ganjar Pranowo diposisi teratas dengan perolehan suara,38,2 persen disusul Prabowo Subianto dengan perolehan suara 31,1 Persen. Diposis ketiga ditempati Anis Baswedan dengan perolehan capaian suara 23,6 persen hasil akhir dengan status Tidak tahu/Tidak jawab dengan nilai 7,1 persen. Dalam rilis survei nasional Charta Politika bertajuk “Dinamika Elektoral Pasca Isu Piala …
Read More »DPRD APRESIASI PROVINSI SULUT WTP KE IX KALI, SARAN BPK-RI BENAHI 14 MASALAH DAN 9 REKOMENDASI
Manado, Barometersulut.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulawesi Utara (sulut) hari ini Senin, (15/5/2023) menggelar Rapat Paripurna DPRD Dalam Rangka Penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan BPK-RI atas Laporan Keuangan Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara Tahun 2022 Sekaligus Penyerahan Ikhtisar Hasil Pemeriksaan Daerah Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) Tahun 2022 di Ruangan Rapat Paripurna DPRD Provinsi Sulut. Ketua DPRD Provinsi Sulut Fransiscus …
Read More »Sinergitas JGKWL- DKL, ‘Berbuah’ Opini Wajar Tanpa Pengecualian
Minut, Barometersulut.com– Momentum 2 tahun Joune Ganda dan Kevin Lotulung memimpin Kabupaten Minahasa Utara diwarnai dengan segudang prestasi. Meski sampai saat ini, masih ada riak-riak yang terkesan ingin menjatuhkan marwah kepemimpinan kedua pasangan Kepala Daerah Milenial ini, tetapi semuanya dilewati dengan senyuman dan berkat ‘Tangan Dingin’ keduanya menghasilkan sebuah prestasi. Buktinya, ditangan JG-KWL Bumi Tonsea (Minahasa Utara, red) kembali mengukir …
Read More »Serahkan Akses Jalan Alaskar Likupang-Bitung ke BPJN Sulut, Ini Harapan David Sompie
Minut, Barometersulut.com- PT Tambang Tondano Nusajaya (TTN), kelurahan Pinasungkulan, kota Bitung menyerahkan Ruas jalan Alaskar yang berada di wilayah pertambangan. Jalan yang telah menjadi trase jalan Nasional akses Likupang-Girian ini, diserah terimakan penggunaannya dari PT TTN kepada Balai Jalan Nasional (BPJN) Provinsi Sulawesi Utara Senin (15/05) ini. Direktur Utama PT Tambang Tondano Nusajaya, David Sompie kepada sejumlah wartwan mengatakan jika, …
Read More »