Wujudkan Visi-Misi ODSK, Steven Liow Pimpin Rapat Perdana Diskominfo Sulut

Manado, BAROMETERSULUT –
Rapat perdana mengawali kerja-kerja tahun 2022, Kepala Dinas Komunikasi Informatika Persandian dan Statistik Daerah Provinsi Sulut (DIKPS), Evans Steven Liow memimpin rapat di Dinas dipimpinya, Senin (03/01/21).

Rapat ini dihadiri seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Tenaga Harian Lepas (THL) dilingkup DKIPS.

Dalam kesempatan banyak hal ditekankan Kadis. Di antaranya DKIPS, harus mampu mensukseskan program-program Gubernur Olly Dondokambey dan Wakil Gubernur Steven Kandouw, terutama terkait DKIPS.

”Mari kita tatap tahun 2022 dengan penuh keoptimisan, dijawab dengan kerja-kerja, guna mewujudkan visi misi Gubernur dan Wagub,” tandasnya.

(Rendy)

Yuk! baca berita menarik lainnya dari BAROMETER SULU di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP
Baca juga:  Wabup Talaud Minta DPRD Tetap Jaga Harmonisasi dan Kemitraan Demi Kemajuan Bumi Porodisa

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *